
Pada konten kali ini kita akan membahas tentang Game Android Physics Based terbaik 2021.
Ragdoll/Physics Based merupakan teknik tipe animasi yang digunakan dalam konsep game untuk memberikan kesan asli dan nyata di pergerakan pada setiap karakter, dimana karakter yang kita mainkan nantinya bisa terjatuh atau bertabrakan.
Gameplaynya yang tergolong adiktif serta sajian grafisnya pun dikemas dengan sangat baik. Oleh karena itu, kami sudah merangkum beberapa game android Physics Based yang layak dimainkan pada tahun 2021
Berikut adalah Game Android Physics Based Terbaik 2021 :
1. Stumble Guys

2. Fall Dudes

3. Human Gangs 2

4. Milkman Karlson

5. Gumslinger

6. Human Fall Flat

7. Totally Reliable Delivery Service

8. Turbo Dismount

9. SmashGrounds io

10. Brutal Beatdown

Nah itu dia beberapa rekomendasi game android physics based terbaik 2021. Semoga rekomendasi dari kami bermanfaat, dan sampai jumpa di konten selanjutnya.
Jangan lupa SUBSCRIBE dan SHARE channel youtube Fallz Games
Kerjasama dan Bisnis : raihannaufalrino@gmail.com
⏬FOLLOW US ON⏬
REKOMENDASI GAME LAINNYA